Search

9 Survey Cak Lontong yang Tidak Ilmiah Tapi Alamiah


Siapa sih yang tidak kenal dengan pelawak yang punya julukan Cak Lontong ini? Pasti kalian pada mengenalnya. Pemilik nama lengkap Lier Hartono ini dikenal suka membawakan lelucon yang mengandung logika absurd di mana pendengar ditantang untuk berpikir dengan lawakannya.

Pelawak jebolan stand up comedy ini terkadang suka membawakan lelucon berbentuk survey dalam beberapa penampilannya. Secara logika, survey hasil penelitian Cak Lontong memang masuk akal tapi hasil surveynya terlalu absurd atau konyol.

Survey yang dilakukannya memang tidak dilakukan seperti survey para ilmuwan pada umumnya yang terjun langsung ke lapangan. Meskipun tidak terjun langsung ke lapangan dan tidak ada bukti berupa dokumen, survey Cak Lontong bisa dikatakan sah dan bisa diterima oleh akal sehat. Karena hal itulah survey Cak Lontong disebut tidak ilmiah karena tidak ada bukti di lapangan, tapi alamiah karena bisa dipertanggungjawabkan.

Berikut kumpulan survey Cak Lontong yang siap mengocok perut kamu.

 

1. Ya ialah orang Amerika emang bicara pake Bahasa Inggris.

 

2. Survey Cak Lontong membuktikan kalau pedagang kaki lima itu sebenarnya memiliki dua kaki.

 

3. Benar juga yah, kita adalah orang.

 

4. Memang benar karena disuverinya zaman dulu, aduh ampun Cak Lontong!

 

5. Kecuali waria.

 

6. Ada-ada aja, air dalam bahasa Inggris memiliki arti udara.

 

7. Benar juga hahaha.

 

8. Jelas beda jauh antara PEMIMPI dan PEMIMPIN. Benar juga survey Cak Lontong.

 

9. Kalau tidak punya jantung, namanya bukan orang.

Republished by Blog Post Promoter

The post 9 Survey Cak Lontong yang Tidak Ilmiah Tapi Alamiah appeared first on terselubung.in.



diambil dari: http://ift.tt/2bNxtO5
Blogger Template